ASIP4202 – Aspek Hukum dalam Kearsipan
Nandang Alamsah Delianoor
Edisi 2 / 2 SKS / Modul 1-6
241 hal.: ill.; 21 cm.
ISBN 9789790117242
Tangerang Selatan: Universitas Terbuka, 2016
DDC 23: 344.092
Mata kuliah ini membahas aspek-aspek hukum yang berhubungan dengan kearsipan, seperti penilaian arsip, penyusutan arsip, pembuktian arsip, kadaluwarsa arsip, kerahasiaan arsip, sanksi dalam kearsipan dan lain-lain yang terjadi di Indonesia. Melalui mata kuliah ini diharapkan mahasiswa menguasai produk hukum arsip.
Daftar Isi
Tinjauan Mata Kuliah
Modul 1
Katalog Dalam Terbitan